Profil Sekolah
Melihat tempat yang sangat stategis dan banyaknya anak disabilitas di Kecamatan Pademawu, maka Bapak H. Soegeng Riyanto, S.Pd mendirikan sekolah luar biasa di daerah pademawu. Atas Dukungan Kepala Desa Buddagan, meminjam pakai bangunan Balai Desa Buddagan yang sudah tidak terpakai untuk dijadikan Sekolah Luar Biasa. Sekolah Luar Biasa ini dibawah naungan Yayasan Pembina Lembaga Pendidikan Dasar dan Menengah Persatuan Guru Republik Indonesia (YPLP DASMEN PGRI) Jawa Timur Cabang Kabupaten Pamekasan.
Terwujudnya Peserta Didik yang Mandiri dan Bertaqwa
Managed By ABK Istimewa
@2022 - 2024